Babinsa Koramil 15/Klirong Komsos Dengan Kepala Sekolah Dan Para Guru

    Babinsa Koramil 15/Klirong Komsos Dengan Kepala Sekolah Dan Para Guru
    Babinsa Koramil 15/Klirong Pelda Bambang PH melaksanakan Komsos dengan Kepala Sekolah dan para Guru SD Negeri Jogosimo

    KEBUMEN - Babinsa Koramil 15/Klirong Pelda Bambang PH melaksanakan Komsos dengan Kepala Sekolah dan para Guru SD Negeri Jogosimo, Kecamatan Klirong, Kabupaten Kebumen, Provinsi Jawa Tengah. Rabu, (7/12/2022).

    Dalam melaksanakan Komunikasi Sosial dengan Kepala Sekolah dan Guru membicarakan beberapa hal salah satunya tentang Profil pelajar Pancasila memiliki enam ciri utama yaitu beriman bertakwa kepada Tuhan YME dan berakhlak mulia, berkebinekaan global, bergotong royong, mandiri, bernalar kritis, dan kreatif dalam belajar mengajar.

    Pelda Bambang PH mengatakan, ” Kedatangannya untuk memberikan masukan tentang bagaimana untuk meningkatkan adanya Profil pelajar Pancasila tingkat SD maupun masukan untuk meningkatkan potensi sekolah agar tidak kalah bersaing dengan sekolah lainnya, ”Ujarnya.

    Kegiatan komsos yang dilaksanakan ini disambut baik oleh kepala sekolah Ibu Suparmi, S.Pd serta guru dan para staf dan Pihak sekolah dalam hal ini kepala sekolah mengucapkan banyak terima kasih kepada Babinsa yang sudah meluangkan waktu untuk berkunjung di sekolah.

    Redaksi: Pendim 0709/Kebumen

    kebumen jateng
    Nurfaizin

    Nurfaizin

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0709/Kebumen Hadiri Rapat Evaluasi...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Koramil 14/Pejagoan Dukung Program...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags